Thursday, March 2, 2017
Menunggu Pergantian Tahun 2017
Menunggu Pergantian Tahun 2017
Selamat Tahun Baru 2017 |
Happy New Year 2017
Menunggu adalah hal yang paling membosankan menurut saya, tetapi lain halnya jika menunggu pergantian tahun, justru sebaliknya saya sangat antusias untuk menunggu pergantian tahun 2016 ke 2017.
Tapi sayang saya tinggal di pedesaan, jadi tidak bisa menyaksikan acara malam penyambutan tahun baru 2017 secara live, dan hanya bisa menyaksikan lewat tayangan televisi.
Jarak antara tempat tinggal saya ke pusat kota lumayan jauh, apalagi jika ditempuh dengan berjalan kaki, 1 hari 1 malam mungkin baru akan sampai :D
jadi itulah yang membuat saya ragu untuk menyaksikan pergantian tahun secara langsung dan memilih menyaksikan lewat TV saja.
Beberapa jam lagi pergantian tahun 2016 ke tahun 2017 akan terjadi pada pukul 00:00 waktu tengah malam nanti, mengingat di tahun 2016 banyaknya tragedi dan kasus di dunia, khususnya Indonesia. Seperti kasus Sianida, Penistaan agama, Gempa Aceh dan yang terakhir baru-baru ini kasus perampokan di Pulomas, Jakarta Timur yang mengakibatkan 6 orang meninggal dunia dan 5 orang selamat, sekaligus menutup tragedi sadis di Indonesia pada tahun 2016.
Tahun 2016 adalah tahun yang tidak begitu menyenangkan bagi masyarakat Indonesia, karena banyaknya bencana yang menimpa negeri ini, semoga ditahun 2017 nanti tidak ada lagi bencana yang menimpa Indonesia, bahkan dunia.
. . .A M I N. . .
Available link for download
alternative link download
Labels:
2017,
menunggu,
pergantian,
tahun